Jumat, 27 April 2018

Beriklan Langsung di Google dengan BukaIklan Shopping

Lebih Praktis, Bikin Lapak Laris Manis
Logo
BukaIklan Shopping, Fitur Promosi Langsung di Google

BukaIklan Shopping adalah fitur promosi terbaru dari Bukalapak yang memungkinkan kamu sebagai pelapak untuk beriklan langsung di Google. Tentunya dengan format yang menarik dan informatif, sehingga dapat mendatangkan lebih banyak calon pembeli. BukaIklan Shopping ini memanfaatkan platform iklan Google Shopping Ads untuk mengiklankan barang-barang yang dijual di lapakmu.

Apa Saja Keuntungan BukaIklan Shopping?

Beriklan Tepat Sasaran dengan Format Menarik
Iklan kamu akan ditampilkan dengan format yang menarik dan informatif di halaman pencarian Google, dan halaman Google Shopping.

Cara Beriklan
yang Praktis
dan Efisien
Kamu hanya perlu memilih anggaran harian minimal Rp10.000 per hari, dan lama waktu beriklan minimal 15 hari.
Kinerja Iklan
yang Terukur
dan Akurat
Kamu dapat mengevaluasi seberapa efektif iklanmu dengan akurat menggunakan laporan kinerja iklan yang disediakan.
Keuntungan Selengkapnya di Sini


Untuk memudahkan kamu para pelapak dan bisa merasakan lebih banyak manfaatnya, Bukalapak memberikan promo, nih! Gratis anggaran tambahan hingga Rp300.000 untuk pembelian BukaIklan Shopping di bulan April dan Mei. Terbatas hanya untuk 100 orang yang beruntung, lho!

Cek Promonya di Sini


Bagi kamu yang pernah menggunakan BukaIklan Google, kini kamu dapat menggunakan BukaIklan Shopping yang hadir dengan fitur-fitur terbaru dan lebih memudahkanmu. Jangan khawatir, bagi yang saat ini sedang aktif berlangganan BukaIklan Google, kampanye iklan akan tetap kami jalankan sampai berakhir, dan untuk selanjutnya kamu dapat menggunakan BukaIklan Shopping sebagai pengganti BukaIklan Google. Laporan kinerja BukaIklan Google masih dapat dilihat melalui tautan berikut ini.

Mulai BukaIklan Shopping di Sini


img
Copyright © 2018, PT. Bukalapak.com All rights reserved.
Plaza City View Lt. 1. Jl. Kemang Timur No. 22
Jakarta Selatan. Indonesia. 12510
Customer Support: BukaBantuan
img img
img img img img img
Kami melindungi penggunaan data dan infomasi penting para pengguna Bukalapak.
Silakan lihat di Kebijakan Privasi Anda memperoleh email ini karena keanggotaan Anda pada Bukalapak.
Untuk berhenti berlangganan newsletter klik di sini.
Harap jangan membalas email ini, karena email ini dikirimkan secara otomatis oleh sistem.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar